Berapa Harga Wajar BMRI?

PE BMRI memang lebih rendah dari BBRI dan BBCA. Tapi apa iya margin of safety-nya juga lebih tebal?

Bank raksasa apa yang kinerjanya paling diapresiasi pasar dibanding sebelum pandemi?

Jika perbandingannya hanya BBCA vs BBRI, jawabannya memang BBCA. Namun, jika kita ikut sertakan BMRI, ternyata BMRI lah pemenangnya. Harga saham BMRI meningkat 55% dari Desember 2019, sedangkan BBCA dan BBRI masing-masing hanya 34% dan 18%.

Meskipun begitu, starting yield BMRI saat ini ternyata tetap lebih tinggi dari BBCA dan BBRI.

Stockbit

Namun, apakah ini artinya BMRI lebih murah dibanding BBRI dan BBCA?

Belum tentu. Tergantung dengan future earning BMRI. Apakah laba BMRI bisa tumbuh sama cepatnya dengan BBRI atau sama pastinya dengan BBCA?

Apakah laba BMRI 12 bulan terakhir sudah mencerminkan earning power normalnya?

Mari kita bahas!

Yuk Lanjut Baca

INVESTABOOK Insight

 

Langganan & Akses 250+ Insight Lainnya

Jika sudah berlangganan, kamu bisa login di sini!

 

Alfisyahrin

Investor aktif sejak 2018. Suka ngulik data dan mengenali pola sejak kuliah di Sosiologi Universitas Indonesia. Percaya tentang pentingnya kualitas dalam berbagai urusan, termasuk dalam investasi. Sangat tertarik pada titik temu antara keuangan, media, dan teknologi.

Bagikan dan Diskusikan

Telegram
WhatsApp
Twitter
Facebook
0 0 votes
Rating Analisis
Subscribe
Notify of

Insight Menarik Lainnya

0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x

Rekap Laporan Keuangan Sudah Terkirim!

Silahkan cek email kamu!